Otomtalk :
Otosia.com – Saat menemukan bahwa bahan bakar kendaraan tercampur dengan air, jangan dulu beranggapan bahwa hal itu terjadi saat mengisi bensin di SPBU.
.
Melansir Zing, hal itu bisa saja terjadi secara tidak sengaja saat musmim hujan. Saat nekat menerobos banjir, bisa saja air juga masuk.
.
Alhasil, mesin bisa saja tiba-tiba mati karena mesin tidak bekerja dengan benar. Bahkan jika air hingga memasuki ruang bakar, bisa menyebabkan hidrodinamik. Efeknya bisa merusak bagian-bagian mesin seperti piston.
.
Jika mengalami hal tersebut, yang perlu dilakukan pertama adalah melepas karburator. Lalu buang isi cairan bensin yang terkontaminasi.
.
Bensin memiliki massa yang lebih ringan, maka bensin akan melayang di atas air. Jika terpaksa memakai bensin itu, maka pilahlah. Tapi hal itu tak dianjurkan.
.
Di pasaran juga sudah ada larutan pembersih bahan bakar yang bisa memisahkan molekul air dan bensin. Saat merasakan ada tanda-tanda kemasukan air, cukup menuangkan larutan ke ruang bakar sekitar 16 ml.
.
Sumber : https://m.otosia.com/berita/cara-atasi-masalah-bensin-tercampur-air-jangan-keburu-panik.html
.
Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
atau browse instagram @Otomtalk dibawah ini:
NB:
Informasi Otomotif, tips, berita, lucu, video viral, browse hashtags: otomotif mobil tipsotomotif bensin otomtalk
kunjungi sponsor kami Vespa dealer Medan & Sumut www.vesparkindo.com
Untuk video otomotif bisa lihat dan Follow instagram @otomtalk untuk updates
Untuk informasi Berita Medan , silakan browse www.medantalk.com
Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com
Powered by Webhosting terjamin