BYD mampu menjadi produsen mobil terbesar keenam pada kuartal ketiga

BYD mampu menjadi produsen mobil terbesar keenam pada kuartal ketiga 2024. Jenama asal China ini bahkan menjual lebih banyak kendaraan baru dibanding Ford untuk pertama kalinya dalam sejarah. Disitat dari Carscoops, BYD bahkan mungkin mengakhiri tahun ini dengan menjual lebih dari 4 juta unit kendaraan, dan dapat menyalip Ford sepanjang 2024. Selama periode Juli hingga […]

Continue Reading

Viral di media sosial pengendara mobil melarikan diri setelah menabrak

Viral di media sosial pengendara mobil melarikan diri setelah menabrak sejumlah orang di Jl Sholeh Iskandar (Sholis), Kota Bogor. Dari video itu tampak lalu lintas (lalin) di Jl Sholeh Iskandar Kota Bogor terhenti dan banyak warga berkerumun di lokasi. Dalam peristiwa itu satu orang mengalami luka. Sementara pemobil berinisial AM berhasil diamankan. “Sopir sudah diamankan,” […]

Continue Reading

Lembaga Afiliasi Penelitian dan Industri (LAPI) ITB menyatakan bahwa BBM

Lembaga Afiliasi Penelitian dan Industri (LAPI) ITB menyatakan bahwa BBM jenis Pertamax aman digunakan. Hal itu dinyatakan setelah LAPI ITB melakukan uji terhadap sampel bensin Pertamax. Sebelumnya, Pertamax dituding jadi penyebab rusaknya fuel pump di salah satu bengkel kendaraan di Cibinong, Bogor beberapa waktu lalu. Lantas, seperti apa kandungan bensin Pertamax? “Sampel endapan dari kendaraan […]

Continue Reading

Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), jumlah masyarakat

Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), jumlah masyarakat yang bepergian diprediksi mengalami peningkatan dibandingkan tahun lalu. Diperkirakan sebanyak 110 juta orang, dari sebelumnya 107 juta orang, akan melakukan perjalanan dalam momentum Nataru. Menjelang Nataru, Kasubditlaka Ditgakkum Korlantas Polri Kombes Pol Hotman Sirait mengimbau kepada para sopir angkutan barang agar menyiapkan diri dan kendaraan […]

Continue Reading

Kondisi jalan medan tirtanadi Sembahe Berastagi sudah bisa melintas 02/12/24

Videos: Kondisi jalan medan tirtanadi Sembahe Berastagi sudah bisa melintas 02/12/24 tetap berhati hati dijalan ◇ Selalu pantau STORY @medanKU utk info kejadian/kecelakaan/lalulintas terkini yang blm tentu di post ke feed dan utk bisa ikut komentar. Ingat juga Aktifkan notifikasi agar tidak ketinggalan breaking news/story Browse berita / cerita / Tips Otomotif sesuai hashtags >> […]

Continue Reading

Pemerintah Indonesia terus memperkuat komitmennya terhadap transisi kendaraan listrik (EV).

Pemerintah Indonesia terus memperkuat komitmennya terhadap transisi kendaraan listrik (EV). Hal tersebut, sebagai bagian dari strategi nasional untuk mencapai target pengurangan emisi karbon. Dalam kunjungannya ke gelaran GJAW 2024, Menteri Koordinator Perekonomian (Menko Perekonomian), Airlangga Hartarto mengatakan, dukungan pemerintah akan terus berjalan terhadap industri kendaraan listrik yang terus berkembang pesat. “Makin lama makin banyak dan […]

Continue Reading

Viral di media sosial video yang memperlihatkan seorang anak terperosok

Viral di media sosial video yang memperlihatkan seorang anak terperosok saat membawa motor bebek. Satu daru tiga bocah yang masih duduk di sekolah dasar itu sampai nyangkut di pohon. Video berdurasi 38 detik itu tersebar di sejumlah media sosial. Salah satunya akun instagram @patihits yang memgunggah video tersebut. Diduga ketiga bocah ini mengendarai motor berbonceng […]

Continue Reading

Range Rover Evoque terbaru resmi meluncur di Indonesia. SUV mewah

Range Rover Evoque terbaru resmi meluncur di Indonesia. SUV mewah itu dibandrol dengan harga 1,7 miliar. PT JLM Auto Indonesia, distributor resmi Range Rover mengungkap bahwa Range Rover Evoque ini memiliki karakter karismatik dan canggih, dengan reductive design yang disempurnakan dengan teknologi terkini serta pilihan material mewah yang cocok untuk kalangan eksekutif muda. “Range Rover […]

Continue Reading

Viral Mobil Diduga Rusak usai Isi Pertamax, Begini Penjelasan Ahli

Videos: Viral Mobil Diduga Rusak usai Isi Pertamax, Begini Penjelasan Ahli Ahli Konversi Energi Fakultas Teknik dan Dirgantara Institut Teknologi Bandung (ITB) Tri Yuswidjajanto Zaenuri memastikan kandungan di dalam BBM jenis Pertamax bukan penyebab rusaknya mesin kendaraan. Hal ini menanggapi video yang menyebut kendaraan mengalami kerusakan mesin diduga akibat penggunaan Pertamax di wilayah Cibinong, Jawa […]

Continue Reading