Penjualan mobil baru selalu mengalami peningkatan pada bulan ramadhan. Tak

Berita Otomotif Otomtalk

Otomtalk :

Penjualan mobil baru selalu mengalami peningkatan pada bulan ramadhan. Tak heran bila sejumlah pabrikan memanfaatkan momen tahunan ini untuk menyediakan program menarik untuk menggaet konsumen. .
Akan tetapi, mengendarai mobil baru untuk mudik ke kampung halaman ternyata ada aturan mainnya. Sebab, ada beberapa prosedur yang perlu dipahami dan ditaati.
.
Dikatakan Technical Support dari Toyota Astra Motor (TAM), Didi Ahadi, mengatakan bahwa prosedur penggunaan mobil baru sudah tertera pada buku pedoman pemilik.
.
Didi menjelaskan bahwa pada 300 km pertama, mobil dilarang sering berhenti secara mendadak. Kemudian untuk 1.000 km pertama, hindari mengemudi dengan kecepatan tinggi dan melebihi kecepatan maksimum, akselerasi secara mendadak, hindari terlalu sering melaju dengan gigi rendah, dan tidak mengemudi dengan kecepatan konstan pada jangka waktu lama. .
Selain memperhatikan gaya berkendara, Didi juga mengimbau pengguna untuk melakukan perawatan berkala kendaraan setelah perjalanan mudik. .
“Untuk yang mudiknya jauh misal ke Surabaya, sebaiknya ketika sampai di Jakarta kembali jangan lupa di cek odometernya. Jika sudah menempuh seribu kilometer, maka langsung saja mobilnya dibawa ke bengkel resmi untuk pemeriksaan perawatan berkala,” tutup Didi.
.
Sumber : https://m.kumparan.com/@kumparanoto/pakai-mobil-baru-buat-mudik-jangan-lakukan-ini
.

Penjualan mobil baru selalu mengalami peningkatan pada bulan ramadhan. Tak heran bila sejumlah pabrikan memanfaatkan momen tahunan ini untuk menyediakan program menarik untuk menggaet konsumen. .
Akan tetapi, mengendarai mobil baru untuk mudik ke kampung halaman ternyata ada aturan mainnya. Sebab, ada beberapa prosedur yang perlu dipahami dan ditaati.
.
Dikatakan Technical Support dari Toyota Astra Motor (TAM), Didi Ahadi, mengatakan bahwa prosedur penggunaan mobil baru sudah tertera pada buku pedoman pemilik.
.
Didi menjelaskan bahwa pada 300 km pertama, mobil dilarang sering berhenti secara mendadak. Kemudian untuk 1.000 km pertama, hindari mengemudi dengan kecepatan tinggi dan melebihi kecepatan maksimum, akselerasi secara mendadak, hindari terlalu sering melaju dengan gigi rendah, dan tidak mengemudi dengan kecepatan konstan pada jangka waktu lama. .
Selain memperhatikan gaya berkendara, Didi juga mengimbau pengguna untuk melakukan perawatan berkala kendaraan setelah perjalanan mudik. .
“Untuk yang mudiknya jauh misal ke Surabaya, sebaiknya ketika sampai di Jakarta kembali jangan lupa di cek odometernya. Jika sudah menempuh seribu kilometer, maka langsung saja mobilnya dibawa ke bengkel resmi untuk pemeriksaan perawatan berkala,” tutup Didi.
.
Sumber : https://m.kumparan.com/@kumparanoto/pakai-mobil-baru-buat-mudik-jangan-lakukan-ini
.

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
atau browse instagram @Otomtalk dibawah ini:

NB:
Informasi Otomotif, tips, berita, lucu, video viral, browse hashtags: otomotif tipsotomotif mudik lebaran mobilbaru otomtalk
kunjungi sponsor kami Vespa dealer Medan & Sumut www.vesparkindo.com
Untuk video otomotif bisa lihat dan Follow instagram @otomtalk untuk updates

Untuk informasi Berita Medan , silakan browse www.medantalk.com
Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com
Powered by Webhosting terjamin