Politikus Swedia hidup seperti warga biasa tanpa fasilitas mewah, termasuk

Politikus Swedia hidup seperti warga biasa tanpa fasilitas mewah, termasuk mobil dinas. Pemerintah Swedia menegaskan nilai kesetaraan masyarakat dengan kebijakan yang tegas: tidak ada mobil dinas bagi para pejabat, sehingga mereka harus menggunakan transportasi umum seperti bus dan kereta api. Kebijakan ini mencerminkan bahwa setiap warga, termasuk pejabat, harus diperlakukan setara dalam kehidupan sehari-hari. Dalam […]

Continue Reading

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengungkapkan kriteria mobil hybrid yang bisa mendapatkan

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengungkapkan kriteria mobil hybrid yang bisa mendapatkan insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) Ditanggung Pemerintah (DTP) sebesar 3 persen tahun ini. Direktur Jenderal Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi, dan Elektronik Kemenperin Setia Diarta, menjelaskan ketentuan kriteria mengacu pada Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 36 Tahun 2021 tentang Kendaraan Bermotor Roda Empat Emisi […]

Continue Reading

Banyak Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menanti pencairan bantuan sosial awal

Banyak Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menanti pencairan bantuan sosial awal tahun ini. Selain PKH dan BPNT, isu BLT BBM bersubsidi juga makin ramai dibahas.  Beberapa kabar menyebut bantuan senilai Rp600 ribu akan cair minggu depan lewat kantor pos dan bank seperti BRI, BNI, Mandiri, hingga BSI.  Baru-baru ini, muncul kabar yang mengklaim BLT BBM 2025 […]

Continue Reading

Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) berpotensi akan mengalami penurunan apabila

Harga Bahan Bakar Minyak (BBM) berpotensi akan mengalami penurunan apabila wacana Indonesia mengimpor minyak mentah dari Rusia terwujud.  Demikian diungkapkan oleh Pengamat ekonomi energi Universitas Padjajaran Yayan Satyaki. Sehingga menurutnya, hal ini tentunya akan mengurangi beban dalam realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).    Sebagaimana diketahui, asumsi harga minyak mentah Indonesia (ICP) dalam APBN […]

Continue Reading

: Aptera Motors, perusahaan otomotif dengan sejarah panjang sejak pendiriannya

: Aptera Motors, perusahaan otomotif dengan sejarah panjang sejak pendiriannya pada 2006, akhirnya siap memproduksi mobil listrik bertenaga surya pertama. Setelah melalui perjalanan panjang dengan berbagai tantangan, Aptera kini kembali dengan iterasi terbaru yang lebih futuristik dan ramah lingkungan. Mobil ini dipamerkan dalam bentuk sasis sudah dipamerkan di Consumer Electronics Show (CES) 2025. Aptera, yang […]

Continue Reading

Pada akhir tahun kemarin, Rifkie Setiawan selaku Head of Brand

Pada akhir tahun kemarin, Rifkie Setiawan selaku Head of Brand Department PT Chery Sales Indonesia menyebut pihaknya siap menghadirkan produk baru di tahun 2025. Kini Chery Kembali memberi bocoran dengan merilis teaser calon mobil barunya yang akan melengkapi line up Tiggo Family. “Chery akan memperluas jajaran produknya dengan meluncurkan produk terbaru dari Tiggo Family pada […]

Continue Reading

Mobil listrik semakin ramai dipasarkan karena klaim ramah lingkungan dan

Mobil listrik semakin ramai dipasarkan karena klaim ramah lingkungan dan hemat energi. Namun, menjaga kesehatan baterai agar tetap optimal ternyata menjadi tantangan tersendiri. Salah satu aspek yang sering diabaikan oleh pengguna adalah cara mengecas baterai yang benar. Pengecasan yang tidak sesuai dapat mempercepat penurunan kualitas dan kesehatan baterai. Menurut Ricoh Nainggolan dari tim After Sales […]

Continue Reading

Salah satu pemilik mobil listrik Neta Aya, He dari Huzhou,

Salah satu pemilik mobil listrik Neta Aya, He dari Huzhou, Zhejian, China mengeluhkan masalah baterai kendaraannya. Disebutkan, penyimpan daya model ramah lingkungan asal Tiongkok ini drop parah, dan berimbas kepada performa. Disitat dari Carnewschina, sang pemilik Neta mengatakan, akibat baterai yang drop parah ini, mobil listrik tersebut hanya mampu menempuh jarak 40 km. Kendaraannya bahkan baru digunakan […]

Continue Reading

BYD mampu menjadi produsen mobil terbesar keenam pada kuartal ketiga

BYD mampu menjadi produsen mobil terbesar keenam pada kuartal ketiga 2024. Jenama asal China ini bahkan menjual lebih banyak kendaraan baru dibanding Ford untuk pertama kalinya dalam sejarah. Disitat dari Carscoops, BYD bahkan mungkin mengakhiri tahun ini dengan menjual lebih dari 4 juta unit kendaraan, dan dapat menyalip Ford sepanjang 2024. Selama periode Juli hingga […]

Continue Reading