T Pertamina Patra Niaga (Persero) Tbk menyiagakan 1.866 SPBU yang

T Pertamina Patra Niaga (Persero) Tbk menyiagakan 1.866 SPBU yang beroperasi 24 jam serta 6.231 agen LPG siaga untuk menjaga kelancaran pasokan energi selama periode Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. VP Retail Business Support Pertamina Patra Niaga Benny Harto Wijaya mengatakan kesiapan Satgas Nataru disusun dalam empat pilar layanan untuk memastikan distribusi BBM dan […]

Continue Reading

Pembalap Ducati Marc Marquez mengakui harus membayar mahal untuk juara MotoGP

Pembalap Ducati Marc Marquez mengakui harus membayar mahal untuk juara MotoGP 2025 yang merupakan gelar juara keenam di level elite atau yang kesembilan untuk keseluruhan. Marc Marquez juara MotoGP 2025 dengan meraih 545 poin atau unggul 78 poin atas pesaing terdekatnya, Alex Marquez. Gelar juara MotoGP 2025 jadi yang pertama bagi Marquez setelah enam musim. Kali terakhir […]

Continue Reading

Pertamina Patra Niaga menjamin ketersediaan pasokan BBM selama periode Natal

Pertamina Patra Niaga menjamin ketersediaan pasokan BBM selama periode Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 melalui pengoperasian Satuan Tugas (Satgas) Nataru yang telah aktif sejak November. Seluruh upaya difokuskan untuk memastikan distribusi energi berjalan lancar di tengah meningkatnya mobilitas masyarakat pada libur akhir tahun. Melalui Satgas Nataru, Pertamina Patra Niaga menegaskan komitmennya agar masyarakat dapat […]

Continue Reading

Pembalap Tim Ducati Lenovo, Marc Marquez, menilai musim MotoGP 2026

Pembalap Tim Ducati Lenovo, Marc Marquez, menilai musim MotoGP 2026 akan menjadi periode paling krusial bagi keberlangsungan karier para rider di lintasan. Menurutnya, tahun tersebut akan menjadi masa transisi yang penuh ketidakpastian sebelum kompetisi kasta tertinggi balap motor dunia itu menerapkan regulasi teknis baru secara total pada 2027. Sebagaimana diketahui, MotoGP akan melakukan perombakan besar-besaran […]

Continue Reading

Ada 5 kendaraan bebas pajak tahunan. Berikut daftarnya. Tidak semua

Ada 5 kendaraan bebas pajak tahunan. Berikut daftarnya. Tidak semua kendaraan wajib bayar pajak tahunan. Untuk diketahui, ada lima jenis kendaraan yang dibebaskan dari pajak tahunan. Di Jakarta, kendaraan yang dibebaskan dari pajak tahunan diatur dalam Peraturan Daerah (Perda) Provinsi DKI Jakarta Nomor 1 Tahun 2024 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah. Aturan itu sudah […]

Continue Reading

Volkswagen (VW) mengambil langkah ekstrem dengan menutup fasilitas produksi di

Volkswagen (VW) mengambil langkah ekstrem dengan menutup fasilitas produksi di Dresden, Jerman. Apa Dikutip dari AFP, mobil terakhir yang keluar dari lini produksi di pabrik Volkswagen di Dresden terjadi pada Selasa, (16/12/2025). Ini merupakan pabrik ikonik berjuluk Transparent Factory, – berdinding kaca yang dulunya memproduksi mobil mewah seperti VW Phaeton dan ID.3. Langkah ekstrem ini […]

Continue Reading