WASHINGTON, iNews.id – Toyota Motor Corp mengumumkan penarikan kembali (recall) sebanyak 3,2 juta

Otomtalk : WASHINGTON, iNews.id – Toyota Motor Corp mengumumkan penarikan kembali (recall) sebanyak 3,2 juta unit kendaraan di seluruh dunia. Langkah ini diambil terkait masalah pompa bahan bakar yang dapat mengakibatkan mesin mati. . Dilansir dari Reuters, Kamis (5/6/2020), sebelumnya produsen mobil Jepang tersebut melaporkan pada Januari lalu dengan menarik 696.000 unit kendaraan di Amerika Serikat (AS). Permasalahannya […]

Continue Reading

Liputan6.com, Jakarta – PT Astra Honda Motor (AHM) telah melakukan

Otomtalk : Liputan6.com, Jakarta – PT Astra Honda Motor (AHM) telah melakukan recall atau penarikan kembali untuk diperbaiki salah satu skuter matik (skutik) premiumnya, Honda PCX. Kampanye perbaikan ini melibatkan 3.930 unit karena masalah sprocket cam, dan sudah dilakukan sejak tahun lalu. . Menurut Ahmad Muhibbudin, General Manajer Corporate Communications AHM, sejak dilakukan recall tahun […]

Continue Reading

jpnn.com, JAKARTA – PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) melakukan kampanye

Otomtalk : jpnn.com, JAKARTA – PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) melakukan kampanye penarikan atau recall pada model Suzuki Address FI. Kampanye ini sebagai bentuk tanggung jawab dan evaluasi terhadap kualitas produk-produk Suzuki. . Penarikan ini dilakukan lantaran ditemukan masalah pada beberapa komponen seperti cranckshaft, generator rotor, horn switch, dan stater switch. Model yang terimbas penarikan […]

Continue Reading

Liputan6.com, Jakarta – Honda Thailand terpaksa melakukan recall atau penarikan

Otomtalk : Liputan6.com, Jakarta – Honda Thailand terpaksa melakukan recall atau penarikan kembali untuk perbaikan pada Honda City yang belum lama ini mereka luncurkan. Untuk diketahui, peluncuran sedan ringkas itu dilakukan pada November 2019. . Pihak Honda Thailand bahkan tak hanya melakukan recall, tapi juga menunda pengiriman Honda City ke konsumen. Artinya, masalah pada mobil […]

Continue Reading

JawaPos.com – Masih ingat masalah penarikan kembali unit Toyota Rush

Otomtalk : JawaPos.com – Masih ingat masalah penarikan kembali unit Toyota Rush terkait masalah pada bagian airbag? Hingga saat ini menurut Anton Jimmi Suwandy, Direktur Pemasaran PT. Toyota Astra Motor (TAM), sudah sekitar 72 persen unit. . Ya, pihak TAM sekitar pertengahan 2019 disetujui Juli mengumumkan recall unit produksi September 2017 hingga Februari 2019. Menurut […]

Continue Reading

Jakarta, CNN Indonesia – Mitsubishi Indonesia menyatakan sedang melakukan investigasi internal usai

Otomtalk : Jakarta, CNN Indonesia – Mitsubishi Indonesia menyatakan sedang melakukan investigasi internal usai pernyataan recall Xpander dari Mitubsihi Filipina pada 6 Desember. Sampai saat ini belum ada pernyataan recall buat Xpander yang dijual di Indonesia. . Mitsubishi Motors Philippines Corporation telah menyatakan recall Xpander karena masalah pompa bahan bakar. Recallterkait masalah komponen yang sama sudah dilakukan Mitsubishi di Vietnam pada Oktober lalu. . Xpander […]

Continue Reading

Bisnis.com, JAKARTA – Honda terus berupaya untuk mengajak konsumen pengguna

Otomtalk : Bisnis.com, JAKARTA – Honda terus berupaya untuk mengajak konsumen pengguna kendaraan Honda yang masuk dalam program penarikan kembali (recall) untuk datang ke bengkel dan melakukan perbaikan. . Sejauh ini, Honda telah menyelesaikan sekitar 3.000-an unit dari 7.330 unit yang masuk dalam program recall karena masalah airbag. . Direktur Inovasi Bisnis dan Penjualan Pemasaran […]

Continue Reading

JAKARTA, KOMPAS.com – PT Honda Prospect Motor (HPM) telah menarik

Otomtalk : JAKARTA, KOMPAS.com – PT Honda Prospect Motor (HPM) telah menarik kembali ( recall) 362.854 unit mobil Honda dari jumlah keseluruhan 606.726 unit, untuk dilakukan penggantian komponen inflator airbag. . Bagi konsumen yang mobilnya teridentifikasi dan belum melakukan kegiatan pergantian, untuk segera menghampiri diler resmi Honda terdekat. . “Kami sudah memberikan pemberitahuan langsung kepada […]

Continue Reading

Otosia.com – SUV pertama Rolls-Royce mungkin bisa disebut sebagai salah

Otomtalk : Otosia.com – SUV pertama Rolls-Royce mungkin bisa disebut sebagai salah satu SUV termahal. Harganya mencapai USD 325.000 atau setara Rp 4,5 miliaran (Kurs USD 1 = Rp 14.051). . SUV mewah pabrikan Inggris itu seolah menjadi mobil yang tanpa cela, pada awalnya. Meski begitu, Cullinan juga tak luput dari persoalan recall alias penarikan […]

Continue Reading

TEMPO.CO, Jakarta – Pabrikan Jepang, Nissan menyatakan akan menggelar “kampanye perbaikan”

Otomtalk : TEMPO.CO, Jakarta – Pabrikan Jepang, Nissan menyatakan akan menggelar “kampanye perbaikan” untuk 200.000 sedan Altima karena kerusakan suspensi yang berpotensi terlepas dari rangka mobil akibat korosi. . Kendaraan yang mendapatkan perbaikan mencakup Nissan Altima tahun produksi 2013 yang tersebar di 22 negara bagian Amerika Serikat, terutama daerah-daerah yang menggunakan senyawa garam untuk membersihkan jalanan […]

Continue Reading