Bagnaia Senang Bisa Balapan di Indonesia Francesco ‘Pecco’ Bagnaia merasa

Otomtalk : Bagnaia Senang Bisa Balapan di Indonesia Francesco ‘Pecco’ Bagnaia merasa senang bisa kembali ke Indonesia. Pecco mengaku tak sabar menghibur masyarakat Indonesia di MotoGP Mandalika 2023. Saat ini Pecco masih bertahan di posisi teratas klasemen sementara dengan torehan 319 poin. Namun, poin Pecco semakin dipepet oleh Jorge Martin dengan selisih hanya 3 poin. […]

Continue Reading

Bos MotoGP Asal Malaysia Sanjung Sirkuit Mandalika, Begini Katanya Bos

Otomtalk : Bos MotoGP Asal Malaysia Sanjung Sirkuit Mandalika, Begini Katanya Bos RNF Aprilia asal Malaysia, Razlan Razali memuji habis Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Dia mengatakan, seluruh pengerjaan serta perbaikan berlangsung sangat cepat dan rapi. Kini, kata dia, segalanya terlihat lebih baik. Razlan yang pernah menjabat sebagai chief executive officer (CEO) […]

Continue Reading

Hasil Sesi Practice MotoGP Mandalika 2023 Aprilia Kalahkan Ducati, Marc

Otomtalk : Hasil Sesi Practice MotoGP Mandalika 2023 Aprilia Kalahkan Ducati, Marc Marquez Bikin Malu Juara Dunia Sesi practice MotoGP Mandalika 2023 (13/10) menjadi penentuan pembalap akan lolos ke Q2 atau haris ke Q1 terlebih dulu di kualifikasi nanti.  Maverick Vinales (Aprilia Racing Team) menjadi benchmark dalam catatan waktu karena sudah menjadi tercepat sejak sesi practice […]

Continue Reading

Balapan di Mandalika, Motor Alex Rins Disematkan Motif Batik Lombok

Otomtalk : Balapan di Mandalika, Motor Alex Rins Disematkan Motif Batik Lombok Seri ke-15 MotoGP 2023 akan berlangsung di Indonesia tepatnya di Sirkuit Internasional Pertamina Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Motor balap Honda RC213V yang ditunggangi Alex Rins di Mandalika akan disematkan motif batik Lombok. Ini merupakan salah satu kampanye ‘Go Indonesia’ yang […]

Continue Reading

Fabio Quartararo Ancam Tinggalkan Yamaha! Fabio Quartararo mulai jengah dengan

Otomtalk : Fabio Quartararo Ancam Tinggalkan Yamaha! Fabio Quartararo mulai jengah dengan situasi Yamaha saat ini yang tak kunjung menemukan performa terbaik seperti dua musim lalu. Seolah hilang kesabaran, Quartararo pun mulai berani mengancam hengkang dari Yamaha jika situasi ini tidak segera berubah. Kontrak Quartararo di Yamaha tersisa satu musim lagi. Artinya, 2024 bakal menjadi […]

Continue Reading