Pajak tahunan kendaraan, menjadi salah satu hal yang harus dibayarkan

Otomtalk : Pajak tahunan kendaraan, menjadi salah satu hal yang harus dibayarkan pemilik kendaraan bermotor. Setiap kendaraan tentu saja memiliki pajak tahunan kendaraan yang berbeda-beda, tergantung dari Nilai Jual Kendaraan Bermotor (NJKB) itu sendiri. . Selain bergantung pada NJKB kendaraan tersebut, besaran pajak juga dihitung dari status progresifnya. Kendaraan yang berstatus progresif kedua, ketiga, dan […]

Continue Reading

Mobil bermesin diesel dan bensin masih mendominasi pilihan konsumen di

Otomtalk : Mobil bermesin diesel dan bensin masih mendominasi pilihan konsumen di industri otomotif. Keduanya punya keunggulan masing-masing, utamanya dari segi konsumsi dan efisiensi bahan bakar. . Nah, ada anggapan yang menyebut diesel lebih irit dibandingkan mobil bensin. Apakah faktanya seperti itu atau hanya mitos saja? . Dijelaskan Dealer Technical Support PT Toyota Astra Motor […]

Continue Reading

JAKARTA, KOMPAS.com – Jalan tol terdiri dari beberapa lajur. Tiap lajur punya fungsi

Otomtalk : JAKARTA, KOMPAS.com – Jalan tol terdiri dari beberapa lajur. Tiap lajur punya fungsi yang berbeda-beda. Untuk lajur satu digunakan untuk kendaraan dengan kecepatan konstan dan rendah semisal truk atau bus. . Meski kecepatannya konstan dan relatif lebih lambat buka berarti pengemudi di lajur ini bisa santai. Sebab berada di lajur lambat punya tanggung jawab untuk mobil yang baru […]

Continue Reading

Jakarta: Ban merupakan bagian penting dari komponen sepeda motor yang

Otomtalk : Jakarta: Ban merupakan bagian penting dari komponen sepeda motor yang berfungsi untuk menyerap goncangan dari permukaan jalan, sehingga sepeda motor nyaman untuk dikendarai. Maka dari itu, perlu dilakukan perawatan dan memilih ukuran ban yang baik dan benar serta jangan lupa untuk dirawat kondisinya. . Secara keseluruhan ban sepeda motor terbagi ke dalam dua […]

Continue Reading

Otomotifnet.com – Pada tanggal 1 Juli 2020, polisi akan menggratiskan biaya pembuatan SIM di seluruh

Otomtalk : Otomotifnet.com – Pada tanggal 1 Juli 2020, polisi akan menggratiskan biaya pembuatan SIM di seluruh Indonesia. . Ini merupakan program menarik untuk memperingati hari ulang tahun Bhayangkara ke-74 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2020 mendatang. . Perlu diingat juga program bikin SIM gratis ini berlaku di seluruh Indonesia dan hanya berlangsung satu hari saja. . Kasubdit Regident Ditlantas Polda Jatim […]

Continue Reading

Layanan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) sudah dibuka sejak 29

Otomtalk : Layanan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) sudah dibuka sejak 29 Mei 2020. Jumlah pemohon pun membeludak di beberapa kantor Satuan Pelayanan Administrasi (Satpas) di Jakarta, karena sebelumnya layanan ditutup dari 17 Maret 2020. . Dipensasi perpanjangan SIM pun dilanjutkan hingga akhir 31 Agustus 2020, sehingga masyarakat tidak perlu terburu-buru memperpanjang, jika masa berlaku […]

Continue Reading

Suara.com – Disinfektan bakal menjadi bagian dari new normal atau tata normal baru.

Otomtalk : Suara.com – Disinfektan bakal menjadi bagian dari new normal atau tata normal baru. Sebagai agen pembersih, cairan ini kerap disemprotkan pada kendaraan atau mobil kesayangan untuk membantu mengurangi potensi penularan virus Covid-19. Sebutlah misalnya masuk ke dalam komplek perumahan. . Namun, cairan disinfektan yang disemprotkan langsung ke mobil ternyata punya efek buruk pada cat body. Lalu bagaimana cara […]

Continue Reading

JAKARTA, KOMPAS.com – Mengemudikan kendaraan tentunya membutuhkan latihan agar terbiasa. Pengemudi

Otomtalk : JAKARTA, KOMPAS.com – Mengemudikan kendaraan tentunya membutuhkan latihan agar terbiasa. Pengemudi yang handal sudah mengetahui patokan-patokan pada mobilnya ketika sedang mengemudi di jalan raya. . Namun ada saatnya ketika harus mengemudikan mobil dengan ukuran yang lebih besar dari biasanya. Bisa jadi ingin mengganti mobil dengan ukuran yang lebih besar agar bisa memuat lebih banyak […]

Continue Reading

Liputan6.com, Jakarta – Salah satu masalah yang timbul pada mobil yang

Otomtalk : Liputan6.com, Jakarta – Salah satu masalah yang timbul pada mobil yang terlalu lama tak dipakai adalah munculnya jamur pada jok bahkan plafon. . Jika pelapis berwarna gelap, mungkin jamur tidak terlalu terlihat. Berbeda halnya jika pelapisnya berwarna terang, seperti krem atau cokelat muda. . Menurut Ade Hikmatullah, Marketing & Promotion Total Synthetic Leather, secara […]

Continue Reading

JAKARTA, iNews.id – Salah satu aturan di dalam penerapan ‘New Normal’

Otomtalk : JAKARTA, iNews.id – Salah satu aturan di dalam penerapan ‘New Normal’ saat berkendara sepeda motor, yakni memakai masker. Ternyata memakai masker juga berisiko tinggi, khususnya pengendara yang menggunakan helm fullface. . Instruktur Keselamatan SDCI, Doddy Setiadi YP mengatakan, masker justru bisa menghambat pernapasan bagi pengguna helm fullface, meski helm tersebut punya banyak ventilasi dan aliran udara. . […]

Continue Reading