Bali: Toyota Indonesia berencana menambah lini mobil listrik di tanah

Otomtalk : Bali: Toyota Indonesia berencana menambah lini mobil listrik di tanah air dengan menghadirkan Toyota Prius Generasi ketiga. Mobil bergaya sedan ini direncanakan akan hadir sebelum 2019 berakhir. . Marketing Director PT Toyota-Astra Motor (TAM), Anton Jimmi Suwandy, berusaha menghadirkan mobil ramah lingkungan ini sebelum 2019 berakhir. Hanya saja untuk detailnya belum bisa dikabari […]

Continue Reading

Otosia.com – Tidak kunjung menyebutkan harga jual GR Supra sejak

Otomtalk : Otosia.com – Tidak kunjung menyebutkan harga jual GR Supra sejak diluncurkan pada GIIAS lalu, akhirnya PT Toyota Astra Motor (TAM) megumumkan harga resmi sportcar legendaris ini, yakni Rp1,995 miliar on the road Jakarta. . Sejalan dengan pengumuman harga resmi tersebut, Toyota menyatakan bahwa proses pengiriman sudah mulai dilakukan pada pertengahan Oktober 2019 ini. […]

Continue Reading

TOKYO, iNews.id – Raksasa otomotif Jepang, Toyota tengah mengembangkan Prius elektrik

Otomtalk : TOKYO, iNews.id – Raksasa otomotif Jepang, Toyota tengah mengembangkan Prius elektrik terbaru yang dapat mengisi daya sendiri. Mobil ini akan dibekali panel surya (solar cell) untuk mengisi daya memanfaatkan energi matahari yang diubah menjadi tenaga listrik. . Dikutip dari Reuters, Selasa (17/9/2019), salah satu insinyur Toyota akan memasang panel surya buatan Sharp Corp pada kap, […]

Continue Reading

Jakarta (ANTARA) – Toyota-Astra Motor (TAM) diam-diam menyegarkan tampilan Multi

Otomtalk : Jakarta (ANTARA) – Toyota-Astra Motor (TAM) diam-diam menyegarkan tampilan Multi Activity Vehicle (MAV), Toyota Sienta, dengan sentuhan baru pada eksterior yang membuat tampilan mobil itu kian sporty dan stylish. . “Improvement kami lakukan berdasarkan masukan dari konsumen yang kebutuhannya terus berkembang,” kata Marketing Director PT Toyota-Astra Motor, Anton Jimmi Suwandy, dalam keterangannya, Senin. […]

Continue Reading

Toyota dikabarkan segera stop produksi mesin Innova diesel. Kelangsungan mobil

Otomtalk : Toyota dikabarkan segera stop produksi mesin Innova diesel. Kelangsungan mobil keluarga yang amat populer di India, terancam regulasi baru. Dalam dua hingga tiga tahun ke depan, posisinya tergantikan oleh model yang ramah lingkungan. Rumor yang berembus, pabrikan bakal menawarkan mesin hybrid bensin. Wacana ini bagian dari strategi penjualan dan eksistensi produk. . Namun, […]

Continue Reading

JAKARTA, KOMPAS.com – Penjualan Toyota Sienta terus turun sejak meluncur

Otomtalk : JAKARTA, KOMPAS.com – Penjualan Toyota Sienta terus turun sejak meluncur pada 2016 silam. Jika pada Juni 2019 pengiriman ke diler mencapai 300-an unit kini penjualannya cukup menyentuh 200-an unit. . Executive General Manager Toyota Astra Motor (TAM), Franciscus Soerjopranoto, mengatakan, penjualan Sienta sedang dalam fase penyembuhan, dia percaya Sienta bisa bertahan karena Toyota […]

Continue Reading

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menginformasikan, Terios aman

Otomtalk : KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menginformasikan, Terios aman dari recall curtain shield airbag. Program penarikan kembali untuk diperbaiki itu hanya terjadi pada Toyota Rush produksi dari akhir Desember 2017 hingga awal Februari 2019. . Informasi itu disampaikan langsung oleh Direktur Pemasaran ADM Amelia Tjandra. Menurut dia, low sport utility vehicle (LSUV) […]

Continue Reading

Jakarta (ANTARA) – PT Toyota Astra Motor (TAM) akan memboyong

Otomtalk : Jakarta (ANTARA) – PT Toyota Astra Motor (TAM) akan memboyong sedan sport legendaris, Toyota Supra GR, pada Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS), 18-28 Juli 2019, setelah model itu dipamerkan pada sejumlah pameran di dunia, termasuk Geneva Motor Show tahun ini. . Tidak hanya sekadar menjadi pemanis ruang pamer Toyota di GIIAS, Supra GR […]

Continue Reading