Spesifikasi Mobil Listrik Wuling Bingo, Harga Mulai Rp 120 Jutaan

Berita Otomotif Otomtalk

Otomtalk :

Spesifikasi Mobil Listrik Wuling Bingo, Harga Mulai Rp 120 Jutaan

Pada 17–21 Mei 2023, Wuling kembali hadir dalam Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) di JIExpo Kemayoran, menampilkan sejumlah unit mobil unggulannya. Inovasi pengembangan platform kendaraan listrik lantas dimunculkan oleh Wuling melalui tipe terbaru mereka: Bingo.

Meski sempat dipamerkan, Wuling Motors Indonesia belum berencana untuk memasarkan Bingo di Tanah Air. Melansir dari otosia.com, perusahaan masih butuh studi panjang dan memilih fokus terlebih dahulu dengan Air EV, mobil listrik Wuling yang saat ini tengah beredar di Indonesia.

Padahal, Wuling Bingo tampak disambut baik oleh konsumen Cina dengan mencatatkan penjualan lebih dari 16.000 unit di bulan pertamanya. Menurut laporan SAIC General Motors Wuling (SGMW) via carnewsChina.com, pengiriman 10.000 unit Wuling Bingo terealisasi hanya dalam dua pekan pertama setelah tanggal peluncuran 29 Maret 2023. Per 1 Mei, angka penjualan Wuling Bingo yang luar biasa tepat menyentuh 16.383 unit.

Harga asli Wuling Bingo di negara asalnya berkisar antara 58.800–83.800 yuan atau sekitar Rp120–175 juta. Namun, ketika masuk Indonesia, harganya mungkin akan jauh lebih mahal dan lebih tinggi dari Wuling Air EV yang paling murah dibanderol Rp243 juta.

Lantas, bagaimana spesifikasi Wuling Bingo yang laris manis di Cina? Berikut ulasannya.

Lanjut dikomentar….

Spesifikasi Mobil Listrik Wuling Bingo, Harga Mulai Rp 120 Jutaan

Pada 17–21 Mei 2023, Wuling kembali hadir dalam Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) di JIExpo Kemayoran, menampilkan sejumlah unit mobil unggulannya. Inovasi pengembangan platform kendaraan listrik lantas dimunculkan oleh Wuling melalui tipe terbaru mereka: Bingo.

Meski sempat dipamerkan, Wuling Motors Indonesia belum berencana untuk memasarkan Bingo di Tanah Air. Melansir dari otosia.com, perusahaan masih butuh studi panjang dan memilih fokus terlebih dahulu dengan Air EV, mobil listrik Wuling yang saat ini tengah beredar di Indonesia.

Padahal, Wuling Bingo tampak disambut baik oleh konsumen Cina dengan mencatatkan penjualan lebih dari 16.000 unit di bulan pertamanya. Menurut laporan SAIC General Motors Wuling (SGMW) via carnewsChina.com, pengiriman 10.000 unit Wuling Bingo terealisasi hanya dalam dua pekan pertama setelah tanggal peluncuran 29 Maret 2023. Per 1 Mei, angka penjualan Wuling Bingo yang luar biasa tepat menyentuh 16.383 unit.

Harga asli Wuling Bingo di negara asalnya berkisar antara 58.800–83.800 yuan atau sekitar Rp120–175 juta. Namun, ketika masuk Indonesia, harganya mungkin akan jauh lebih mahal dan lebih tinggi dari Wuling Air EV yang paling murah dibanderol Rp243 juta.

Lantas, bagaimana spesifikasi Wuling Bingo yang laris manis di Cina? Berikut ulasannya.

Lanjut dikomentar….

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
atau browse instagram @Otomtalk dibawah ini:

NB:
Informasi Otomotif, tips, berita, lucu, video viral, browse hashtags: otomtalk berita mobil
kunjungi sponsor kami Vespa dealer Medan & Sumut www.vesparkindo.com
Untuk video otomotif bisa lihat dan Follow instagram @otomtalk untuk updates

Untuk informasi Berita Medan , silakan browse www.medantalk.com
Cek info lowongan kerja di www.KarirGram.com
Medan Punya Cerita cek www.MedanKu.com