Populasi driver Grab di Singapura mungkin tak sebanyak di Indonesia.
Populasi driver Grab di Singapura mungkin tak sebanyak di Indonesia. Namun, penghasilan mereka jauh lebih besar. Bahkan, jika dirupiahkan, ada yang meraup puluhan juta sebulan! Afiq Zayany merupakan warga Singapura yang memilih driver Grab sebagai profesi. Dia mengaku bisa mendapat 6 ribu SGD atau sekira Rp 76 jutaan dalam sebulan. Penghasilan tersebut murni didapat dari […]
Continue Reading